Rabu, 29 Oktober 2008

PindaH GolongAN..

Wiken sore kemarin, terjadi dialog seru antara Ulan dengan papinya. Rupanya mereka sedang membahas golongan darah. Sambil memegang buku "Menu Sehat Sesuai Golongan Darah"..papi menjelaskan kepada Ulan bahwa..orang akan sehat bila asupannya disesuaikan dengan kebutuhan yang dilihat dari golongan darahnya. Di buku itu diterangkan makanan dan minuman yang cucok untuk suatu golongan darah, juga yang harus dihindari.

Kemudian Ulan nyeletuk: "golongan darah yang boleh maem indomie apa pi?"
Papi: "emang kenapa?"
Ulan: "Ulan mau pindah ke golongan darah itu saja...sualnya Ulan suka indomie..."
Papi: #?@!

6 komentar:

budhe mengatakan...

hahaha.... Ulan lucu yach... salam kenal juga Bunda eRNUT...jabat erat slalu..

Ayik dan Ernut mengatakan...

(ayik)
kalau tante ayik mau nanya ke papi, golongan darah yang boleh makan apa saja apa ya,Pi?trus golongan yang boleh nggak ikut cublosan apa ya, Pi ?

Anonim mengatakan...

Ulan pinter juga, kreatif dan berpikiran maju. Mungkin kita melihatnya hanya dari sisi lucu aja, padahal, itu bisa buat bahan kajian para ilmuwan, "Apakah Golongan Darah Bisa Diubah?". Titip salam buat Ulan. Seno.

Anonim mengatakan...

Ulan pinter dech.... ;)

Anonim mengatakan...

Mba Ernut ama Mba Elys hobinya sama, photografer

Ernut mengatakan...

@dhie: :)

@seno: iya nih...cuma kaluk mbak ely sukanya motret manuk..