Senin, 24 Agustus 2009

Klinci Flona

Setiap kali Ulan dan Ulan melihat kelinci yang imut-imut, mereka selalu merengek minta dibelikan, barang sepasang katanya....
Kita sekeluarga pada dasarnya cinta binatang, tetapi membayangkan repotnya memelihara kelinci: membersihkan kandangnya, menghirup bau mereka yang khas, bulunya yang berterbangan, memberinya makan, belum kalau ditinggal mudik?

Jadi maafkan mami ya nak, bukan maksud tidakingin membuatmu senang..
tapi memelihara kelinci sangat merepotkan, kita tidak punya tanah terbuka yang bisa dijadikan area bermainnya...halaman kita hanya se-upil!...





2 komentar:

Agus Joko Purwanto mengatakan...

mangane nganggo pelet pakan ayam sing paling apik..kandang tetep resik, ora mambu mbak...tapi pemyakit kelinci akeh..

Ernut mengatakan...

@ajp: kesimpulane ra sah ngingu klinci...